GRAND FINAL LOMBA GRAND PRIX TELAGA SILET
Setelah melampaui beberapa kali penyisihan, Minggu 11 Juni 2023 Pemancingan Silet menyelenggarakan Lomba Grand Final Galatama Mas di Pemancingan Telaga Silet di Bogor. Lomba tersebut diikuti 40 peserta yang berhasil lolos dari 12 kali penyisihan. Lomba mancing berlangsung dari pukul 15.00 sampai pukul 21.00 WIB, dimana sebelumnya diawali dengan acara Seremoni. Semua peserta lomba Grand…